BIBIRPASIFIK.COM- Akibat cuaca ekstrem yang Melanda Sulawesi Utara Akses Jalan Barangka Bakalaeng Kecamatan Manganitu Kabupaten Sangihe tertimbun longsor , Sabtu (07-01/2022).
Curah hujan yang tinggi disertai Angin Kencang Selama Sepekan 7 hingga 12 Januari 2023 yang diperkirakan Badan Meteorologi, Klimatologi,dan Geofisika (BMKG) akan hadapi oleh Warga Sulawesi Utara.
Terpantau Awak media ,Pengendara Mobil dan Sepeda Motor tidak bisa melewati Jalur Jalan Perbatasan Kampung Barangka dan Bakalaeng dikarenakan tertimbun longsor Sejak Pukul 17.15 Wita.
Baca Juga: Tradisi Tiap Tahun Warga Kampung Bakalaeng Tiup Lentaka Massal
Hingga berita ini diturunkan , Sampai Saat ini akses Jalan Barangka Manganitu belum bisa dilewati Oleh Pengendara. ***