Kontingen OGORNAS Sangihe Siap ikuti Piala Kemenpora 2022

- Kamis, 8 Desember 2022 | 19:56 WIB
Banner Piala Kemenpora 2022 (Ist)
Banner Piala Kemenpora 2022 (Ist)

 

BIBIRPASIFIK.COM- Kejuaraan Cabang Olahraga DPON Piala Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Bersama Ogornas Sulawesi Utara Kembali akan digelar tepat tanggal 8-10 Desember 2022.

Kejuaraan yang di inisiasi tersebut bakal di Selenggarakan di Sutan Raja Sport Hall dan Karpet Biru Sulawesi Utara.

Adapun Cabang Olahraga yang nantinya di pertandingan Yakni Pencak Silat, renang,dan Atletik.

Baca Juga: Brasil vs Kroasia : Lini Depan Mewah vs Lini Depan Tumpul Jo

Kontingen IGORNAS Sangihe Optimis Mengutus tim terdiri dari  Enam Atlet, dua Official, tiga Pelatih, dan Satu Orang Ketua Kontingen.

Sesuai Ketentuan yang berlaku oleh Panitia Kejuaraan bahwa yang dapat mengikuti kejuaraan tersebut dibatasi hanya Siswa yang berumur 13- 15 Tahun.

Ketua IGORNAS Sangihe Jurilius Kondoahi S,Pd dan sekretaris Viktor J Mathias turut berterimakasih Kepada Kadispora Kabupaten Kepulauan Sangihe yang terus mensuport.

" Kami Sampaikan banyak Terimakasih Kepada Kadispora Sangihe yang terus Memfasilitasi Kontingen IGORNAS Sangihe. Ungkap Kondoahi.

Lebih Lanjut, Sesuai Surat Keputusan (SK) No. 004/IGORNAS-/XII/2022 tertanggal 6 Desember 2022 menetapkan nama nama yang akan mewakili Sangihe dalam memperebutkan Kejuaraan Piala Menpora.

Berikut Nama nama Kontingen:

1.Julius Kondoahi S,pd (Ketua Tim)
2. Jew Wuaten Adrian S,Or (Official)
3. Viktor J.Mathias S,Pd (Official)
4. Tafsir Ulli (Pelatih Atletik)
5. Junior Kekenusa (Pelatih Pencak Silat)
6.Irwanto Kirimang (Atlet - SMA N 1 Manganitu)
7. Refrain Makris Erlo Lolaroh (Atlet- SMA N 3 Tahuna)
8. Felisya Darondo (Atlet- SMP N 1 Manganitu)
9.Nauval Mamadoa (Atlet - SMPN 2 Tabteng)
10. Josua Chandra Sanggelorang (Pencak Silat - SMA N 1 Tahuna)
11. Reifan A.P Hari Duminggu (Pencak Silat- SMP 1 Tahuna). ***

Editor: Jay Bawole

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X