Gempa Bumi 5,8 SR Pagi ini Guncang Halmahera Barat

- Senin, 9 Mei 2022 | 05:31 WIB
Tangkapan layar twitter Bmkg titik gempa di Halmahera Barat (Twitter Bmkg)
Tangkapan layar twitter Bmkg titik gempa di Halmahera Barat (Twitter Bmkg)

BIBIRPASIFIK.COMGempa Pagi ini bermagnitudo 5,8 SR guncang di wilayah Halmahera Barat, Kabupaten Maluku Utara, Senin (9/5/2022) pagi.

Guncangan gempa tersebut berpusat di laut,” info gempa mag:5.8, 9-Mei-2022 04:51:39 WIB, dikutip dari akun resmi Twitter @bmkg, Senin (9/5/2022).

Gempa tersebut terjadi pada pukul 04:51:39 WIB pusat gempa 73 km Barat Laut Halmahera Barat

Baca Juga: Astaga ! Ambulance Relawan Beringin Terobos One Way di Pucak Bogor, Ternyata Penumpangnya Wisatawan

Koordinat titik gempa berada di 1.83 LU (Lintang Utara), dan 127.15 BT (Bujur Timur).

Kedalaman pusat gempa berada di kedalaman 10 km dirasakan (MMI) III Ternate, III Morotai, III-IV Galela, II-Kao.

Gempa berkekuatan 5,8 ini juga dirasakan hingga ke Kepulauan Sangihe. Gempa tersebut tidak berpotensi Tsunami.***

Editor: Lekra

Tags

Terkini

X